loading...

5 Keunikan Android dibanding OS Mobile Lainnya

Salam suwung! Sobat info terkini .Kita sudah tidak asing dengan yang namanya smartphone. Smartphone sekarang sudah menjadi bagian hidup dari masyarakat sekarang ini. 

Smartphone yang kita miliki sekarang tentunya berbeda dengan feature phone , smartphone layaknya seperangkat komputer mini memiliki sistem operasi tersendiri yang  berbeda dari komputer/laptop. OS (Operating System ) yang digunakan di smartphone yaitu android, windows phone, firefox os, dsb.

Nah kali ini admin info terkini akan memberikan kamu 5 keunggulan dari sistem operasi android. Mengapa admin memilih sistem operasi android sebagai sistem operasi yang unik?

1. Open Source
Jadi OS android disini gratis dan dapat dikembangkan sesuai kebutuhan pengguna 
2.memiliki banyak pengguna
Jadi ketika ada error lebih mudah karena memiliki banyak pengguna
3.Didukung oleh google
Dengan adanya dukungan dan integrasi dari google maka memudahkan kita dalam menggunakan layanan google jika kita menggunakan android

Setelah menyebutkan beberapa faktor kenapa admin memilih android sebagai topik yang diulas kali ini. Admin akan membahas 5 keunikan dari android.

Berikut ini 5 keunikan dari android:
1. Android dapat di custom
Kita sering mengenal xiaomi dengan MIUI nya , Asus dengan Zen UI nya, Samsung dengan Os androidnya yang khas. Nah salah satu keunikan android yaitu dapat di customize sesuai dengan keinginan kita dan keinginan si vendor smartphone tersebut. Berbeda dengan iOS  yang "hanya" untuk perangkat apple.
2. Memiliki forum XDA
Mungkin beberapa dari kamu belum mengetahui apa itu forum XDA. Forum XDA meruoakan forum dimana pengguna android memodifikasi aplikasi sedemikian rupa sehingga dapat dijalankan di smartphone dengan lancar dan optimal
3.Bapaknya android adalah Linux
Mungkin banyak yang sudah tau , tatapi akan kita ulas lagi. Android meruoakan turunan dari linux. Hal ini menyebabkan android yang sudah di oprek dapat menjalankan beberapa aplikasi linux secara lancar. Dengan bantuan porting di beberapa forum linux
4.Android Merupakan OS sejuta umat
Android dapat berjalan pada perangkat yang memiliki spesifikasi rendah hingga tinggi. Tidak ada pembatasan seperti iOS yang hanya mau bekerja pada perangkat apple. Android dapat bekerja pada semua perangkat asalkan memenuhi beberapa syarat dasar pada suatu versi android
5.Nama Versi Android adalah Nama makanan
Hal ini mungkin baru terdengar oleh kamu. Namun memang benar adanya jika nama versi android menggunakan nama nama makanan. Contohnya android yang terbaru saat ini yaitu android 8.0 memiliki nama Oreo .Yang notabene merupakan nama makanan ringan oreo.

Berikut ini sudah diuraikan 5 keunikan android. Semoga 5 keunikan android ini membawa berkah bagi kamu dan menambah pengetahuanmu. Ada yang masih bingung? Jika ada pertanyaan silahkan komen di kolom komentar. Salam Suwung !


Keyword : android, keunikan android, cara memperbaiki android, versi android , cara mengetahui versi android, android vs ios vs mobile phone, android perkembangan, perkembangan android, perkembangan os masa kini, perkembangan aplikasi android, download spotify premium gratis, download joox gratis

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "5 Keunikan Android dibanding OS Mobile Lainnya"

Catat Ulasan

Jangan sungkan untuk bertanya ataupun berdiskusi di kolom komentar :)